Techno  

Daftar Harga iPhone 11 hingga iPhone 15 Pro Max Terbaru di Akhir Juni 2024, iPhone 13 Turun Lagi

Avatar
Suasana peluncuran iPhone 15 Series, September 2024 lalu. (Edaran.ID)

Jakarta, Edaran.ID – Sejumlah harga iPhone sedang turun di akhir Juni 2024, salah satunya iPhone 13.

iPhone 13 untuk varian terendah, yakni penyimpanan 128 GB, kini sisa Rp9.999.000.

iPhone 13 ini dirilis oleh Apple pada tahun 2021 lalu.

HP ini cukup menggebrak pasar, karena modul kameranya sudah berbeda dengan iPhon 11 dan iPhone 12.

BACA JUGA:  Kekurangan iPhone 13 yang Perlu Diketahui Sebelum Membeli, Salah Satunya Masalah Model

Dari segi performa, iPhone 13 cukup bertenaga dengan chipset A15 Bionic dengan Neural Engine.

Selain iPhone 13, sejumlah seri iPhone juga turun, sebagaimana dikutip dari laman resmi Digimap, Selasa (26/6/2024).

Daftar harga iPhone 11 hingga iPhone 15 Pro Max terbaru di akhir Juni 2024:

BACA JUGA:  Apakah Prada Pro Israel atau Tidak, Begini Fakta-faktanya

Harga iPhone 11

iPhone 11 64GB: Rp6.249.000
iPhone 11 128GB: Rp7.749.000.

Harga iPhone 12

iPhone 12 64GB: Rp8.749.000
iPhone 12 128GB: Rp9.749.000

BACA JUGA:  Mayora dan Air Le Minerale hingga Biskuit Roma Produk Pro Israel atau Bukan, ini Fakta yang Sebenarnya

Harga iPhone 13

iPhone 13 128GB: Rp9.999.000
iPhone 13 256GB: Rp12.499.000.

Harga iPhone 14

iPhone 14 128 GB: Rp12.249.000
iPhone 14 256 GB: Rp15.249.000
iPhone 14 512 GB: Rp19.249.000

BACA JUGA:  Produk Pro Israel Diboikot, ini Produk Lokal Alternatif Penggantinya, Air Minum ada Crystalline hingga Club

Harga iPhone 14 Plus

iPhone 14 Plus 128 GB: Rp12.999.000
iPhone 14 Plus 256 GB: Rp 15.499.000
iPhone 14 Plus 512 GB: Rp 18.499.000

Harga iPhone 14 Pro

iPhone 14 Pro 128GB: Rp15.999.000
iPhone 14 Pro 256GB: Rp17.499.000
iPhone 14 Pro 512GB: Rp21.999.000
iPhone 14 Pro 1TB: Rp25.999.000

BACA JUGA:  Apakah Samsung Pro Israel, Cek Sejarah dan Faktanya di Sini

Harga iPhone 14 Pro Max

iPhone 14 Pro Max 128GB: Rp16.999.000
iPhone 14 Pro Max 256GB: Rp19.499.000
iPhone 14 Pro Max 512GB: Rp22.999.00
iPhone 14 Pro Max 1TB: Rp26.999.000

Harga iPhone 15

iPhone 15 128GB: Rp14.249.000
iPhone 15 256GB: Rp17.249.000
iPhone 15 512GB: Rp21.249.000

BACA JUGA:  Harga Oppo A18 Turun Lagi, HP Entry Level dengan Sentuhan Premium

Harga iPhone 15 Plus

iPhone 15 Plus 128GB: Rp16.249.000
iPhone 15 Plus 256GB: Rp19.249.000
iPhone 15 Plus 512GB: Rp23.249.000

Harga iPhone 15 Pro

iPhone 15 Pro 128GB: Rp19.249.000
iPhone 15 Pro 256GB: Rp22.249.000
iPhone 15 Pro 512GB: Rp26.249.000
iPhone 15 Pro 1TB: Rp30.249.000

BACA JUGA:  HP Layar Lipat Oppo Find N3 Sedang Diskon 10 Persen Juni 2024, Cek Harga Terbarunya

Harga iPhone 15 Pro Max

iPhone 15 Pro Max 256GB: Rp23.249.000
iPhone 15 Pro Max 512GB: Rp28.249.000
iPhone 15 Pro Max 1TB: Rp32.249.000. ***

Cek Berita dan Artikel Edaran.ID lainnya di Google News