EDARAN.ID – DPC Partai Hanura Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar kegiatan pendidikan politik.
Kegiatan ini dilaksanakan di Sentra Kuliner Pantai Merpati Bulukumba, Rabu (16/11/2023) sore.
Kegiatan dengan tema “Menuju Pemilu Damai” ini menghadirkan warga, perwakilan partai politik, Komisioner Bawaslu, Komisioner KPU juga Kepala Kesbangpol.
Advertisement
Komisioner KPU Bulukumba, Syamsul, mengapresiasi kegiatan ini.
Advertisement
“Saya berharap pesan pesan yang kami sampaikan di KPU Bulukumba bisa dilaksanakan partai politik,” ujarnya.